Xiaomi Rilis Smartphone Premium Dengan Casing Metal Dan Desain Elegan
Berbagi ilmu - Xiaomi akhirnya merilis smartphone premium di bulan januari ini, smartphone yang di klaim menjadi smartphone premium dari Xiaomi ini memang bisa di bilang fantastis. melanjutkan kesuksesan dari versi Mi 4 kini Xiaomi merilis smartphone baru yang di beri nama Mi 5.
Xiaomi Mi 5 ini di bekali layar 5,3 inch dengan resolusi quad HD dan memiliki kerapatan layar sekitar -554 ppi , tidak tanggung - tanggung juga xiaomi memproteksi layar dengan corning gorilla glass.
Masuk ke dapur pacu nya , Mi 5 ini di bekali dengan processor Octacore Qualcomm Snapdragon 820, kapasitas RAM 4 GB , ROM 16 / 64 GB , dengan grafis andreno 530 dan berjalan di os android 5.1. lolipop dengan antar muka MUIU 7.0.
Fitur fotografi , Mi 5 di bekali dengan kamera belakang sebesar 16 MP dan kamera depan 8 MP. dan menggunakan fitur pemindai sidik jari / finger print di bagian belakang casing, daya baterai 3030 mah non removable dengan fitur quick charging 2.0.
Kelemahan Mi 5 ini adalah tidak tersedia nya slot memori external untuk menambah penyimpanan melalui memori, namun ini tidak menjadi masalah berarti karena penyimpanan internal saja sudah cukup besar. untuk harga Mi 5 ini di bandrol sekitar 2,8 juta saja. murah bukan ? dengan spesifikasi tinggi harga terjangkau , minat kah untuk membeli ??
HAPPY BLOGGING
Sumber : KURNIA ADITAMA (STMIK AMIKOM PURWOKERTO)
alternative link download